salam sejahtera kawan kawan yang kami cintai, ada lagi nih lomba foto bagi yang suka landscape atau arsitektur fotografi, lomba foto pusaka yang di adakan oleh antara foto. nah penasaran kan apa aja yang jadi syarat nya monggo dibaca sasja deskripsi yang udah kita bikin di bawah ini ya. hadiahnya menarik lho sampe puluhan juta cadaaaaass gk tuh
LOMBA FOTO KOTA PUSAKA
Tema “Kota Pusaka” atau “Heritage Cities of Indonesia”
PESERTA
Peserta adalah Warga Negara Indonesia yang berdomisili di Indonesia dengan usia minimal 15 tahun.
HADIAH
Tema “Kota Pusaka” atau “Heritage Cities of Indonesia”
PESERTA
Peserta adalah Warga Negara Indonesia yang berdomisili di Indonesia dengan usia minimal 15 tahun.
HADIAH
- Juara I Rp 15.000.000,-
- Juara II Rp 10.000.000,-
- Juara III Rp 7.500.000,-
- Harapan I Rp 5.000.000,-
- Harapan II Rp 4.000.000,-
- Harapan III Rp 3.000.000,-
KETENTUAN UMUM
- Pendaftaran lomba adalah Gratis
- Karya foto yang dikirim sesuai tema “Kota Pusaka” atau “Heritage Cities of Indonesia”.
- Lokasi pengambilan foto adalah seluruh kota di Indonesia.
- Rekomendasi Kota dan Kabupaten di Indonesia anggota
JKPI (Jaringan Kota Pusaka
Indonesia):
Kota Ambon Kota Banda Aceh Kota Banjarmasin
Kota Bau-Bau Kota Bengkulu Kota Blitar
Kota Bogor Kota Bontang Kota Bukittinggi
Kota Cirebon Kota Denpasar Kodya Jakarta Barat
Kodya Jakarta Pusat Kodya Jakarta Utara Kota Langsa
Kota Lubuk Linggau Kota Madiun Kota Malang
Kota Medan Kota Padang Kota Palembang
Kota Palopo Kota Pangkal Pinang Kota Pekalongan
Kota Pontianak Kota Salatiga Kota Sawahlunto
Kota Semarang Kota Sibolga Kota Singkawang
Kota SungaiPenuh Kota Surabaya Kota Surakarta
Kota Tegal Kota Ternate Kota Tidore
Kota Yogyakarta Kab. Bangka Barat Kab. Bangli
Kab. Banjarnegara Kab. Banyumas Kab. Batang
Kab. Brebes Kab. Buleleng Kab. Cilacap
Kab. Gianyar Kab. Karangasem Kab. Kepulauan Seribu
Kab. Ngawi Kab. Purbalingga Kab. Tegal - Lokasi pemotretan harus memasukkan unsur kota pusaka dan atau bangunan cagar budaya di Indonesia.
- Karya yang dilombakan berbentuk foto tunggal ukuran sisi terpanjang 3000 pixel dan resolusi 300 dpi dengan format JPEG.
- Setiap peserta dapat mengajukan maksimal 5 (lima) karya foto.
- Setiap peserta mencantumkan judul dan lokasi pengambilan foto. 9. Karya foto yang disertakan dalam lomba ini diambil pada periode 6 (enam) bulan terakhir (November 2014 s/d April 2015).
- Karya foto yang diikutsertakan untuk lomba merupakan karya asli, tidak direkayasa dan belum pernah meraih penghargaan apapun.
- Karya foto bukan merupakan hasil manipulasi digital, penyuntingan minor diperbolehkan sebatas cropping dan penyesuaian pencahayaan brightness/contrast/level/curve untuk gelap/ terang.
- Karya foto yang sudah dikirimkan menjadi hak milik
panitia dan tidak akan dikembalikan. Ditjen Cipta Karya Kementerian
PU-PERA RI berhak menggunakan foto-foto peserta sebagai bagian dari
publikasi non komersilnya. Ketentuan penggunaan foto akan diatur kemudian
dengan tetap mencantumkan nama pemenang/ fotografer. - Segala bentuk klaim kepemilikan dari pihak lain atas suatu karya peserta sepenuhnya merupakan tanggung jawab peserta (hal ini terkait dengan model atau property release, apabila dalam karya foto peserta terdapat subjek manusia atau properti milik pihak lain).
- Keputusan dewan juri mutlak tidak dapat diganggu gugat dan tidak melayani korespondensi atau surat menyurat. Penjurian akan dilaksanakan pada 6 Mei 2015.
- Dengan mengirimkan karya foto untuk mengikuti lomba
ini, berarti peserta dianggap
memahami dan mematuhi seluruh ketentuan dan peraturan yang dibuat oleh panitia. - Pengumuman pemenang dan teknis penyerahan hadiah dapat dilihat di www.antarafoto.com pada 11 Mei 2015.
PROSEDUR PENGIRIMAN KARYA FOTO
1. Melampirkan data diri lengkap (nama, alamat dan nomor telefon yang bisa dihubungi) serta
foto copy atau scan tanda pengenal yang sah.
2. Karya foto harus sudah diterima panitia paling lambat 1 Mei 2015 di alamat sekretariat
lomba atau via email: lombafoto.ciptakarya@gmail.com
1. Melampirkan data diri lengkap (nama, alamat dan nomor telefon yang bisa dihubungi) serta
foto copy atau scan tanda pengenal yang sah.
2. Karya foto harus sudah diterima panitia paling lambat 1 Mei 2015 di alamat sekretariat
lomba atau via email: lombafoto.ciptakarya@gmail.com
DEWAN JURI
Yori Antar (Arsitek dan Pegiat Fotografi)
Hermanus Prihatna (Kepala Divisi Pemberitaan Foto Antara)
Sentot Harsono (Kementerian PU-PERA)
Yori Antar (Arsitek dan Pegiat Fotografi)
Hermanus Prihatna (Kepala Divisi Pemberitaan Foto Antara)
Sentot Harsono (Kementerian PU-PERA)
ALAMAT SEKRETARIAT
Panitia Lomba Foto KOTA PUSAKA
Gedung Graha Bhakti Antara Lt.2 (Biro Foto)
Jl. Antara No.59 Pasarbaru
Jakarta 10710
Panitia Lomba Foto KOTA PUSAKA
Gedung Graha Bhakti Antara Lt.2 (Biro Foto)
Jl. Antara No.59 Pasarbaru
Jakarta 10710
CONTACT PERSON
Lavanda Wirianata (0856-2415-9150)
Lavanda Wirianata (0856-2415-9150)
www.antarafoto.com
nah itu dia deskripsi nya dari informasi yang udah kita dapet silahkan diikuti ya guys, buat kalian para fotografer mau masih nubi, mau udah pro mau udah bangkotan dan apa itu gk peduli daaaah yang penting partisipasi kalian ditunggu deh pokknya cepetan hunting mumpung masih banyak waktu guys
salam jepret
Tidak ada komentar:
Posting Komentar